Detail Berita

Studi Tiru SSK oleh DP3AP2KB kab. Blitar kepada SMPN 4 Kepanjen

KEPANJEN - (6/9) DPPKB Kabupaten Malang menerima kunjungan Studi Tiru dari DP3AP2KB Kabupaten Blitar kepada SMPN 4 Kepanjen sebagai peraih Juara 1 SSK Paripurna terbaik se-Jawa Timur dan Juara 3 Lomba Desain Logo SSK tingkat Nasional.

SSK SMPN 4 Kepanjen telah berdiri sejak Tahun 2020 yang telah ber-SK-kan Kepala Dinas PPKB dan telah banyak melahirkan prestasi diantaranya yaitu membuat Mars SSK yang diaransemen langsung oleh guru pembina SSK SMPN 4 Kepanjen, serta membuat tari “Es Es Ka”. Hal ini membuktikan bahwa SSK di SMPN 4 Kepanjen aktif berjalan secara optimal.

Berita Lain